HASIL FOTOCOPY LEMBAB : Penyebab Dan Solusinya

Lihat gambar disamping, gambar tersebut menunjukkan hasil fotocopy yang lembab atau kabur, tulisan kurang jelas.

ada dua kemungkinan penyebab hasil lembab yang ditunjukkan oleh panah biru, yakni:
1. kertas yang lembab.
cara mendeteksinya yaitu dengan fotocopy bulak-balik dengan cara ini akan ketahuan kalau yang muka yang lainnya bagus maka bisa dipastikan kertasnya lembab.
untuk mengatasinya panaskan dengan dop 100w di dalam kotak
2. drum lembab.
drum lembab disebabkan drum heater mengalami disfungsi, untuk mendeteksinya pegang pinggiran drum, jika panasnya seperti air hangat, berarti drum heater tidak rusak.
jika anda hendak membongkar drum, silahkan klik alamat berikut untuk melihat video panduan cara membongkar drum

Kami mohon bagi yang lebih berpengalaman untuk memberikan tambahan ilmu di kolom komentar atau yang belum tahu silakan tanya insyaallah akan saya jawab kalau bisa, kalau belum ya.. mari kita cari solusinya bersama-sama

Categories:
Comments
15 Comments

15 komentar:

Menurut saya, maaf ya maklum pemula mohon dikoreksi.
item no.1 kertas lembab! sy pk di 6650 iya hslnya sama kayak diatas. tp dgn kertas yg sama sy pk di xerrox dcXXX dan di ir16oo/22oo ga masalah. jd menurut sy tidak ada istilah kertas lembab di fotocopl emang mesinlah yg bermasalah kecual kertas hbs kena hjn/bsh ya lain cerita. Iya ga gan..

Mohon maaf sebelumnya, saya juga pernah ada pengalaman kasus seperti diatas utk mesin ir 5020,6020 dan 5000, menggunakan kertas 70 gr merk mirage, natural office print kecuali kertas 80 gr, tapi setelah saya ganti kertas dengan merk gold keluaran paperline alhamdulillah masalah diatas teratasi, karna saya lihat kertas merk gold lebih tahan lembab dan seratnya bagus.. masalah harga juga terjangkau...

@photocopy kalau kertas lembab memang ada tetapi jarang terjadi.
@Muhammad Saya kira fotocopym untuk sembarang kertas hingga kertas buram sekalipun jadi kemungkinan memang ada masalah pada mesinnya.
Sebgai tambahan dari saya

1. Regis sudah tipis
cara mengatasinya dengan ti kasil isolasi atau laxban biasanya kembali normal

2. Bagian korona ada yang kotor sehingga menyebabkan konsleting.
Ganti kabel korona dengan yang baru atau cuci korona tetapi ingat saat mengeringkan harus benar2 kering. Ini juga pernah terjadi di foocopy saya.

pencerahan gan, saya tanpa sengaja menemukan penyebabnya, diantaranya
1. bisa jadi kertas benar2 lembab
selain dari semua itu, coba anda lihat stelan wayer bawah dan atas, biasanya stelan wayer terlalu tinggi (lebih dekat ke drum) menyebabkan hasil copy bolak balik (halaman belakang) suka kabur, coba anda ambil obel kembang, anda stel seluruh wayer dg satu putaran obeng kembang dan lihat hasilnya. Ciri2 stelan wayer terlalu tinggi hasil copy an (text) biasanya lebih bold (kurang tajam)

dalam kasus seperti di atas memang banyak sekali jadi untuk servis juga semuanya dengan berbagai kemungkinan.

coba pake cara ini sobat : isi kertas A4 sekitar 30 lembar pada kaset. lalu scan kertas putih bersih dengan settingan bolak balik sebanyak 300 kali. begitu 30 lembar keluar semua kan kertasnya masih dalam keadaan panas tuh... lalu masukkan lagi kembali ke kasetnya dan ulangi terus menerus sampai perintah di mesin selesai. cobalah setelh itu dengan mengcopy copyan anda. Mudah2an bermanfaat jurus ciptaan saya ini. hehehe. (terbukti ampuh loh!!!)

Mesin saya ir 5020i, sampai sekarang hasilnya masih seperti kertas lembab, padahal cas atas dan bawah, drum dan rumah cas bawah sdh diganti baru, tetapi hasilnya tidak berubah, kalau kertas a4 nda masalah tetapi kertas f4 dan a3 semua hasilnya seperti gambar, tapi kalau kertasnya lewat samping hasilnya bagus.

salam kenal mas,..mohon bantuan & solusinya,...sy dri ende-flores-NTT,..
mesin fotocopy sy ir 6000, masalahx ada pd hasil copianx kok jadi buram/hilang sebagian tulisan di bagian bawah spenjang lebar kertas khusus A4, sedangkan utk F4 hanya sedikit kabur sja,..masalanya di mana ya mas,..mohon solusinya. Tks


Kalau hasilx foto copy dua lembar bagus selanjutnya kabur terus bgus lagi, apanya kira kira bos

Kalau hasilx foto copy dua lembar bagus selanjutnya kabur terus bgus lagi, apanya kira kira bos

Semua sudah di wakili...hehee...kalau lembab dram dingin tinggal pesan elemen kesaya hehee 087871543006 wa

Semua sudah di wakili...hehee...kalau lembab dram dingin tinggal pesan elemen kesaya hehee 087871543006 wa

Kertasnya dijemur saja sebelum dipakai.

Mesin foto kopi saya hasilnya buram dan ada garis hitamnya gimana ya

Posting Komentar

 

Feedjit

Featured Posts